Senin, 15 Juni 2009

SMS Sedot Pulsa

SMS (short Message Service) memiliki pertumbuhan yang signifikan di negeri ini, tapi sayang belakangan mulai ada yang menggunakan SMS ini untuk mengambil pulsa ke sesama pengguna lainnya. Kalau kita tidak hati hati pasti juga akan kena SMS ini. Biasanya SMS ini berisi seperti ini : "Anda mendapatkan pesan suara- silahkan tekan 123*3* .... ke nomer pelaku #123... dan tekan ok, maka secara otomatis pulsa akan terkurangi setiap hari. Kejadian ini juga sudah terjadi dan pihak operator pun masih menyelidiki karena tidak menghentikan penyedotan pulsa.

Terus bagaimana menghindarinya ? Kali ini Hp trend memberitahukan bagaimana cara menghindari SMS penipuan ini :
1. Jangan mudah percaya dengan iming - iming hadih menarik
2. Jika berhasil berinteraksi dengan pelaku, biasanya tidak mengenali nama lengkap si korban.
3. Jangan mudah membalas SMS dengan iming-iming apapun
4. Jika sudah menjadi korban maka segeralah melapor ke operator untuk di unreg atau mengadu
5. Ingat selalu berhati-hati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar